PENDAMPINGAN LOKAKARYA PROGAM GURU PENGGERAK ANGKATAN 7

Lokakarya pada Program Guru Penggerak dilakukan sebanyak 7 kali dan 1 Panen Hasil Program Guru Penggerak. Lokakarya ini dimaksudkan untuk memberikan kesempatan untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan, sikap, dan nilai-nilai yang dibutuhkan untuk menjadi guru penggerak.

Berikut salah satu Dokumentasi Lokakarya 3 Program Guru Penggerak Angkatan 7 :

1. Aktivitas pembelajaran


2. PESERTA

Peserta Lokakarya 2 adalah Kelompok D terdiri dari 3 PP, dan 19 CGP

PP         : Muji Antoro, MMSI

CGP      :

  1. DINA AUDRIA PRIHANTARI       SMKS AT TAQWA JAKARTA
  2. SULASTRI                                        SMKN 27 JAKARTA
  3. INDAH NURLINA                           SMAN 77 JAKARTA
  4. MAWAR INDRIYANI                      SMKS JAKARTA PUSAT 1
  5. SUGIANTO LIMBONG                  SMP Budi Mulia
  6. KURNIASARI SULISTYO RINI   SMP K. Ketapang2

3. Produk yang dihasilkan

  • Hasil refleksi dari simulasi dan penerapan pembelajaran berdiferensiasi. 
  • Hasil refleksi dari Praktik mindfulness dan integrasi 5 kompetensi sosial emosional dalam praktik mengajar.
  • Strategi berbagi pengalaman belajar dengan rekan sejawat mengenai pembelajaran berdiferensiasi dan kompetensi sosial emosional.

4. Ketercapaian tujuan belajar

SIMULASI PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI

  • Calon Guru Penggerak dapat mendemonstrasikan pemahamannya tentang pembelajaran berdiferensiasi melalui simulasi mengajar.
  • Calon Guru Penggerak dapat melakukan identifikasi lima aspek yang perlu diperhatikan dalam menyusun pembelajaran berdiferensiasi.
CGP ATAS NAMA INDAH NURLINA MENYIMULASIKAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI


CGP ATAS NAMA SUGIANTO LIMBONG MENYIMULASIKAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI


PRAKTIK MINDFULNESS DAN REFLEKSI
Calon Guru Penggerak dapat melakukan praktik mindfulness Teknik STOP, mindful listening, dan mindful seeing.

PRAKTIK MINDFULNESS



REFLEKSI TERBIMBING HASIL SIMULASI DAN PENERAPAN PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI

PRAKTIK INTEGRASI KOMPETENSI SOSIAL EMOSIONAL DALAM RENCANA PEMBELAJARAN
Calon Guru Penggerak dapat mendemonstrasikan pemahamannya tentang integrasi kompetensi sosial emosional ke dalam rencana pembelajaran.




5. Kesimpulan dan Refleksi pembelajaran

Dalam sticky notes tersebut silakan dituliskan jawaban : 

  • Bagaimana perasaan Bapak Ibu setelah mengikuti sesi lokakarya 3 ini ? 
  • Apa saja yang telah Bapak Ibu pelajari di sesi Lokakarya ini ? 
  • Bagaimana Bapak Ibu menerapkan pembelajaran tersebut di sekolah Bapak Ibu bertugas ?


Bacaan Populer Bro

Pengertian dan Cara Kerja PBX dan PABX

Pengertian Plaintext dan Ciphertext

Keuntungan dan kerugian model OSI

Materi DATA LINK LAYER Masalah-masalah Rancangan